Sabtu, 17 Maret 2012

Terjemah TANQIHUL QOUL karya Syaikh Muhammad bin Umar An-Nawawi Al-Syafi'i

Terjemah TANQIHUL QOUL

Karya: Muhammad bin Umar An-Nawawi

Alih Bahasa: Zaid Husin Al-Hamid

Penerbit: Mutiara Ilmu Surabaya

Tebal: 200 hal.

Harga: Rp. 20.000,-



Buku ini adalah terjemahan dari kitab Tanqihul Qaul al-Hadits fii Syarhi Lubaabil Hadits karya Asy-Syeikh Muhammad bin Umar An-Nawawi, sedangkan kitab Lubaabil Hadits ditulis oleh Imam Jalaluddin As-Suyuthi.

Kitab ini membahas berbagai amalan fardhu dan sunnah, baik yang menyangkut ibadah maupun amalan utama dan adab yang harus dikerjakan oleh setiap orang mukmin.

Pengarang membagi isinya menjadi 40 Bab yang dimulai dengan bab tentang keutamaan ilmu dan ulama, dan diakhiri dengan bab tentang keutamaan sabar dikala mendapat musibah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar